Jumat, 31 Agustus 2012

Cara Registrasi Ulang Rekening Bank

bank vgmc
Mengacu kepada informasi pertama perihal Modul Baru Penarikan Withdraw, dimana VGMC akan melakukan registrasi bank untuk proses pencairan kredit melalui bank lokal yang ditetapkan.
VGMC telah menetapkan 3 nama bank besar yang direkomendasikan dan sudah teregistrasi, yaitu Mandiri, BCA dan BNI.
Terobosan baru dari VGMC ini adalah untuk menjawab adanya beberapa keluhan mengenai keterlambatan proses pencairan kredit yang sudah ditetapkan 2 kali dalam sebulan.

Selanjutnya kepada seluruh shareholder VGMC diharuskan melakukan registrasi ulang pengisian data bank yang pernah diisi sebelumnya dan sudah dinyatakan status "Expired".

Bagi yang masih belum paham cara pendaftaran registrasi ulang, berikut ini langkah kerjanya saya uraikan sbb:

1. Klik Profile, klik 1.15 Beneficiary Bank Registration, selanjutnya akan terbuka seperti ini:


Lihat kembali pada tanda lingkaran merah terlihat status "Expired".
Silahkan klik "New" untuk memulai pengisian data Bank Anda, selanjutnya akan muncul tampilan seperti ini:


Pada pengisian form disini, terdapat sedikit perbedaan dengan pengisian registrasi bank sebelumnya.
Perbedaannya adalah:

Bank Name : Pada form lama harus diisi secara manual, sedangkan pada form baru ini sudah tercantum 3 nama Bank dan kita tinggal pilih saja sesuai dengan rekening bank kita
Swift Code : Pada form lama diisi secara manual, sedangkan pada form baru ini Swift Code tidak harus diisi karena secara otomatis akan muncul sesuai dengan pilihan Bank.
Bank Branch Name : Isi alamat bank, misalkan KCP, KK dll
Full Bank Addres : Isi sama dengan diatas, misalkan KCP Ujung Berung Bandung
Beneficiary Account Bank : Isikan nomor rekening (TANPA spasi atau garis)
IBAN : kosongkan saja.

Selanjutnya klik submit, dan akan muncul konfirmasi seperti ini:


Perhatikan dan PASTIKAN kembali pengisian data bank ini telah sesuai dengan rekening bank yang dimaksud.
Selanjutnya tinggal klik Register dan OK ---------> Selesai.

Lakukan Registrasi ulang sekarang juga untuk menghindari adanya masalah pada proses Withdraw.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar